Wednesday, August 10, 2011

1. Tentang Pembekalan Unit Pelaksana Teknis (UPT)

Ketua : Prof. Dr. Budi Jatmiko, M.Pd.

Pembantu Ketua I (Bidang Akademik) : Pantjawati Sudarmaningtyas, S.Kom, OCA.

Pembantu Ketua II (Bidang Sumber Daya) : Lilis Binawati, S.E., M.Ak.

Pembantu Ketua III (Bidang Kemahasiswaan & Alumni) : Drs. Bambang Hariadi, M.Pd.

Sekretaris Eksekutif : -

Sekretaris : Pipit Dian Purwanti, A.Md.


Departemen :

Hubungan Masyarakat (HUMAS) &PEMASARAN

  • Kepala Bagian : Arifin Puji Widodo, S.E., MSA.
    Ruang : Lantai 2 Gedung Merah
  • Fungsi : untuk membangun citra atau karakter kepada pihak luar dan pihak internal STIKOM itu sendiri.

Hubungan Antar Instansi (HAI)

  • Kepala Bagian: Drs. Antok Supriyanto, M.MT.
  • Ruang : Lantai 2 Gedung Merah

Kendali Mutu (KM)

  • Kepala Bagian : Ayuningtyas, S.Kom., M.MT., MOS.
    Ruang : Lantai 8 Gedung biru
  • Fungsi : untuk mengendalikan kualitas semua aspek yang ada di STIKOM.

Solusi Sistem Informasi (SSI)

  • Kepala Bagian : Tan Amelia, S.Kom., M.MT.
    Ruang : Lantai 4 Gedung Biru

Business and Development (BD)

  • Kepala Bagian : -

BIDANG AKADEMIK

Ketua Program Studi:

  • S1 Sistem Informasi : Erwin Sutomo, S.Kom.
  • S1 Sistem Komputer : Yuwono Marta Dinata, S.T., M.Eng.
  • S1 Desain Komunikasi Visual : Abdul Aziz, S.Sn., M.Med.Kom.
  • S1 Komputerisasi Akuntansi : Erwin Sutomo, S.Kom.
  • DIV Komputer Multimedia : Abdul Aziz, S.Sn., M.Med.Kom.
  • DIII Manajemen Informatika : Titik Lusiani, M.Kom, OCA.
  • DIII Komputer Akuntansi : Erwin Sutomo, S.Kom.
  • DIII Komputer Grafis dan Cetak : Ir. Hardman Budiardjo, M.Med.Kom., MOS.
  • DIII Komputerisasi Perkantoran & Kesekretariatan : Titik Lusiani, M.Kom, OCA.

Administrasi Akademik Kemahasiswaan (BAAK)

  • Kepala Bagian : Vivine Nurcahyawati, S.Kom., OCA.
  • Ruang : Lantai 2 Gedung Merah
    Fungsi : Pelayanan akademik registrasi perwalian, perwalian,perkuliahan,ujian,yudisium

Laboratorium Komputer (LK)

  • Kepala Bagian : Anjik Sukmaaji, S.Kom., M.Eng.
    Ruang : Lantai 8 Gedung Biru
  • Fungsi : Tempat untuk melakukan kegiatan praktek bagi mahasiswa / perkuliahan

Penelitian Akademik (PA) & Pengabdian Masyarakat (PM)

  • Kepala Bagian : Susijanto Tri Rasmana, S.Kom., M.T .
    Ruang : Lantai 2 Gedung Biru
  • Fungsi :

Perpustakaan (PUS)

  • Kepala Bagian : Rudi Santoso, S.Sos.
    Ruang : Lantai 1 Gedung Biru
    Fungsi : Ruang untuk membaca buku bagi mahasiswa dan dosen

Pengembangan & Penerapan Teknologi Informasi (PPTI)

  • Kepala Bagian : Lina Indrawati, S.Kom.
    Ruang : Lantai 8 Gedung Biru

BIDANG SUMBER DAYA

Administrasi Umum (AU)

  • Kepala Bagian : Hendro Poerbo P., S.T., M.MT., OCA .
    • Ka.Sie. Pengadaan : -
    • Ka.Sie. Perbaikan & Peralatan : Heri Pratikno, S.T.
    • Ka.Sie. Rumah Tangga : Marhonip, S.E.
    • Ka.Sie. Keamanan : Sudarmanto
    Ruang : Lantai 2 Gedung Biru
    Fungsi : untuk memberikan pelayanan terbaik untuk para mahasiswa dan merawat, memelihara dan menjaga keamanan STIKOM. Dan untuk meminjam ruangan, kendaraan, fasilitas STIKOM

Keuangan (KEU)

  • Kepala Bagian :
    Ruang : Lantai 2 Gedung Biru
  • Fungsi : Untuk melakukan administrasi SPP, dan administrasi lainnya

Pengembangan Sumber Daya Manusia (PSDM)

  • Kepala Bagian : Oktaviani, S.E.
    Ruang : Lantai 2 Gedung Biru

Penerimaan Mahasiswa Baru (PENMARU)

  • Kepala Bagian : Januar Wibowo, S.T., M.M.
    Ruang : Lantai 2 Gedung Biru
    Fungsi : Untuk pendaftaran mahasiswa baru

BIDANG KEMAHASISWAAN & ALUMNI

Kemahasiswaan & Alumni (KMHS & ALUMNI) (PPKP) dan STIKOM Career Center (SCC)

  • Kepala Bagian Kemahasiswaan : Nurhesti Esa Dwirini, AP.
  • Ka.Sie. Pusat Karir & Alumni : Sri Suhandiah, S.S., M.M.
    Ruang : Lantai 2 Gedung Merah
    Fungsi : Untuk konsultasi Kerja Praktek, tenaga kerja, bimbingan karir.

No comments:

Post a Comment